preloader
Tag: <span>artikel</span>

Tag: artikel

Mengenal Malformasi Anorektal

Mengenal Malformasi Anorektal

Malformasi anorektal adalah kondisi kelainan bawaan yang mempengaruhi bagian anus dan rektum pada bayi baru lahir. Kondisi ini terjadi saat proses pembentukan anus dan rektum yang seharusnya terpisah dan terbuka, justru tidak sempurna atau tertutup

Manfaat Perawatan Kanguru (PMK)

Manfaat Perawatan Kanguru (PMK)

Perawatan metode kanguru biasanya dilakukan setelah bayi prematur dalam kondisi stabil dan dapat bernapas dengan baik tanpa bantuan alat medis. Dokter akan memberikan instruksi yang jelas mengenai cara melakukan perawatan metode kanguru yang benar

Nyeri Haid: Wajar atau Tidak?

Nyeri Haid: Wajar atau Tidak?

Kapan Nyeri Haid Tidak Normal: Tanda Peringatan yang Perlu Diketahui Nyeri haid dialami banyak wanita, namun penting untuk mengetahui kapan nyeri tersebut perlu mendapat perhatian medis. Dr. Agus Supriyadi, spesialis Obstetri dan Ginekologi di RSAB Harapan Kita, menjelaskan bahwa nyeri…

Mengenal Alergi Pada Bayi

Mengenal Alergi Pada Bayi

Alergi adalah kondisi di mana tubuh seseorang bereaksi berlebihan terhadap zat-zat tertentu yang sebenarnya tidak berbahaya. Zat-zat pemicu alergi ini disebut dengan alergen. Alergen bisa berupa berbagai macam hal, mulai dari makanan (seperti kacang, telur, atau seafood), serbuk sari, bulu…

Tatalaksana Diare Pada Anak

Tatalaksana Diare Pada Anak

Dokter spesialis anak tim gastrohepatologi anak RSAB Harapan Kita, dr. Syahminar Rachmani, SpA menjelaskan Diare adalah kondisi medis di mana seseorang mengalami BAB dengan konsistensi yang lebih encer atau cair lebih dari tiga kali dalam sehari. Selain itu, volume tinja…

Terwujudnya pelayanan kesehatan Ibu dan Anak yang aman dan berkualitas dengan pelayanan unggulan Birth Defect Integrated Center (BIDIC), Perinatal Terpadu dan Rujukan, dan Teknologi Reproduksi Berbantu melalui kerjasama tim, jejaring, dan sistem rujukan serta terselenggaranya pendidikan, pelatihan, dan penelitian yang terintegrasi dengan aktivitas pelayanan